Selesaikan Utang, Garuda Buka Opsi Terbitkan Saham Baru

PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) membuka opsi untuk menyelesaikan proses restrukturisasi utang dengan menerbitkan saham baru. Selain itu, perseroan mengkaji opsi emisi a dan surat utang. Langkah ini menyusul dikabulkannya permohonan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) yang diajukan oleh PT Mitra Buana Koorporindo.

Pengumuman Putusan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang PT. Garuda Indonesia (Dalam PKPU Sementara)

Bersarakan ketentuan Pasal 226 ayat (1) Undang-Undang No. 37 Tahun 2004 tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang, dengan ini kami umumkan Putusan Pengadilan Niaga pada PEngadilan Negeri Jakarta Pusat…   Pengumuman-PKPU-Garuda_Jakarta-Post-14122021    

Cegah Kebangkrutan dan PHK Massal, Apindo Desak Pemerintah Moratorium PKPU dan Kepailitan

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mendesak pemerintah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti UndangUndang (Perppu) terkait moratorium penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) dan kepailitan. Alasannya, peningkatan kasus permohonan kepailitan dan PKPU di seluruh pengadilan niaga menghambat pemulihan ekonomi nasional.​

Kata Garuda Indonesia Soal Digugat PKPU oleh My Indo Airlines

TEMPO.CO, Jakarta – PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk menjelaskan kepada Bursa Efek Indonesia mengenai pemberitaan yang menyatakan perseroan dimohonkan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang alias PKPU oleh maskapai khusus kargo, My Indo Airlines. Dalam dokumen penjelasan yang diunggah di keterbukaan informasi IDX, perseroan mengatakan telah menerima Surat Pemberitahuan Panggilan Sidang dari...

Garuda Indonesia (GIAA) Diajukan PKPU Oleh My Indo Airline.

Garuda Indonesia bakal menghadapi sidang pertama dalam permohonan PKPU yang diajukan oleh My Indo Airline. Bisnis.com, JAKARTA – Pengadilan Negeri Jakarta Pusat membenarkan adanya permohonan Penuntutan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) yang diajukan oleh My Indo Airline kepada PT Garuda Indonesia Tbk. (GIAA). Humas Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Bambang Nurcahyono menjelaskan gugatan perkara...

PKPU, Opsi Terbaik Garuda

Penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) adalah opsi terbaik untuk menyelamatkan PT gadua Indonesia (Persero) Tbk dari kebangkrutan.

HAPUS BUKU KREDIT BANK WASPADAI KEPAILITAN DEBITUR

Terus meningkatnya gugatan PKPU dan kepailitan saat ini turut mengancam kestabilan bisnis bank. Bank perlu mencari solusi inovatif agar kredit macet tak berujung pada jalur hukum yang memangkas likuiditas dan modal.

UJI PUBLIK DRAF PKPU: Tahapan Pilkada Mulai Dilanjutkan

Komisi Pemilihan Umum menggeser sejumlah tahapan pemilihan kepala daerah serentak yang akan digelar pada Desember 2020   

MA BANTAH KELUARKAN FATWA PUTUSAN UJI MATERI PKPU

JAKARTA – Mahkamah Agung (MA) membantah telah mengeluarkan fatwa soal putusan uji materi PKPU Nomor 3 Tahun 2019 dan PKPU Nomor 4 Tahun 2019 yang diajukan oleh DPP PDIP. Bantahan tersebut diutarakan oleh Juru Bicara Mahkamah Agung Andi Samsan Nganro. Andi mengatakan bahwa pihaknya mengeluarkan pendapat hukum atas putusan terebut.

SIDANG PKPUPermohonan Pailit Merpati Ditangguhkan

JAKARTA — Pemeriksaan permohonan pailit atas PT Merpati Nusantara Airlines yang diajukan oleh karyawannya dihentikan sementara. Pengadilan memutuskan untuk memeriksa permohonan penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) yang diajukan PT Prathita Titian Nusantara atas maskapai yang tak lagi beroperasi itu.       Bisnis Indonesia. 23 Februari 2016. hal: 11