Pemerintah Lobi DPR Loloskan Kebijakan Subsidi EV

Pemerintah akan bertemu Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) untuk meminta persetujuan pemberlakuan kebijakan subsidi pembelian mobil listrik sebesar Rp 80 juta per unit dan motor listrik Rp 8 juta unit. Pemberian subsidi tersebut diyakini akan mempercepat penambahan populasi kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di Tanah Air, sekaligus mengurangi emisi karbon dan memangkas subsidi bahan bakar minyak (BBM)...

DPR Sahkan UU Ekstradisi Buronan Dengan Singapura

Rapat Paripurna DPR RI Ke-13 Masa Persidang an II Tahun Sidang 2022-2023 menyetujui Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pengesahan Perjanjian antara Pemerintah RI dan Pemerintah Singapura tentang Ekstradisi Buronan menjadi undang-undang.

Menuju Normalisasi Insentif

Pelaku usaha yang selama ini menikmati insentif fiskal mesti mengatur ulang strategi untuk mengerek kinerja tahun depan. Alasannya, sinyal normalisasi insentif oleh pemerintah terus menguat seiring pemulihan dunia usaha yang dinilai makin baik.

Tata Kelola Bisnis BLU Batu Bara Masih Banyak Kendala

Pemerintah harus menyelesaikan sejumlah persoalan terkait dengan tata kelola batu bara di dalam negeri sebelum mengimplementasikan Badan layanan Umum atau BLU Batu Bara.

Industri Hulu Migas: Masela Butuh Kemmudahan Ekstra

Pemerintah harus memastikan kemudahan kepada kontraktor kontrak kerja sama atau KKKS yang ingin memiliki hak partisipasi di Blok Masela agar pengelolaan wilayah kerja minyak dan gas bumi itu bisa segera direalisasikan.

Insentif Kendaraan Listrik Biaya Konversi Bakal Dipangkas 50%

Pemerintah kemungkinan memberikan subsidi biaya konversi kendaraan berbahan fosil ke listrik hingga separuhnya guna mempercepat penggunaan kendaraan listrik di Indonesia.

Infrastruktur Perkeretaapian Injeksi Cepat di Proyek Kereta Cepat

Rencana pemerintah menyelesaikan proyek kereta cepat rute Jakarta-Bandung pada pertengahan 2023 bakal terwujud, setelah suntikan dana Rp3,2 triliun dipastikan mengalir sebelum akhir tahun ini.

Target Net Zero Emission Industri Migas Perlu Diversifikasi

Pemerintah meminta perusahaan hulu minyak dan gas bumi melakukan diversifi kasi dalam operasionalnya agar bisa menyelaraskan kegiatannya dengan upaya transisi energi yang menargetkan net zero emission pada 2060.

Kendaraan Listrik Obsesi Menjadi Raja Nikel

Pemerintah Indonesia mengusulkan pembentukan kartel komoditas nikel.

Penghiliran Batu Bara Beragam ‘Pemanis’ untuk Proyek DME

Pemerintah menyiapkan beragam pemanis untuk mempercepat penghiliran batu bara menjadi dimetil eter yang diproyeksikan bisa menjadi pengganti dari liquefied petroleum gas atau LPG yang selama ini banyak diperoleh melalui impor.