Perkembangan Sektor Jasa Keuangan Penyertaan Modal Bank Dibatasi

Otoritas Jasa Keuangan memberikan pembatasan kepada perbankan yang ingin melakukan penyertaan modal ke industri keuangan lainnya dengan batas maksimal sebesar 35% dari total modal.

Regulasi Baru: OJK Rilis Aturan Relaksasi Sektoral

Otoritas  Jasa  Keuangan  menerbitkan  regulasi  anyar  terkait  dengan  perlakuan  khusus  bagi  lembaga  jasa  keuangan pada daerah dan sektor  tertentu  yang  terdampak  bencana.

Informasi Keuangan OJK Permudah Akses SLIK

Otoritas Jasa Keuang-an  mempermudah  akses  informasi  debitur  melalui sistem layanan informasi keuangan atau  SLIK  dengan  merilis  aplikasi  iDebku.  Layanan  itu  diluncurkan  guna  mendorong  efi  siensi  penyaluran  kredit  lembaga  jasa  keuangan.

Regulasi Baru: OJK Atur Bancassurance

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bakal merilis aturan tentang pemasaran asuransi melalui bank atau bancassurance yang bertujuan sebagai pengawasan di bisnis proteksi.

OJK Terbitkan Rancangan SEOJK Perbaiki Lini Bancassurance

Rancangan Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan (SEOJK) tentang Saluran Pemasaran Produk Asuransi Melalui Kerja Sama dengan Bank (Bancassurance) menegaskan sejumlah aturan lama sekaligus menambah beberapa ketentuan baru.

Aturan Modal Inti OJK Siapkan Skema Lanjutan

Otoritas Jasa Keuangan terus memantau perkembangan permodalan bank umum sejalan dengan kebijakan modal inti minimal Rp3 triliun. Regulator akan memberikan solusi kebijakan atau exit policybagi bank yang tidak mampu memenuhi regulasi.

Inovasi Digital OJK Bakal Perkuat Regulasi Tekfin

Perkembangan industri keuangan berbasis teknologi atau tekfin membuka banyak celah terkait regulasi yang perlu disiapkan oleh regulator. Otoritas Jasa Keuangan akan menyesuaikan berbagai regulasi untuk mengejar kebutuhan tersebut.

Kenaikan Jumlah Pengaduan Bisnis Tekfin Diminta Berbenah

Otoritas Jasa Keuangan meminta pelaku industri layanan keuangan berbasis teknologi untuk terus berbenah. Hal itu sejalan dengan meningkatkanya aduan masyarakat terkait dengan layanan yang ditawarkan.

Pemisahan Pengawasan IKNB Bisa membuat OJK Lebih Fokus

Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengembangan dan Penguatan Sektor KEuangan (P2SK) memisahkan pnegawasan industri keuangan nonbank (IKNB) di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menjadi dua bagian, yakni sektor industri penghimpunan dana dan penyalur dana.

Layanan P2P Lending OJK Minta Tekfin Diperkuat Perlindungan Asuransi

Otoritas Jasa Keuangan mendorong pengembangan produk asuransi buat pinjaman di platform teknologi finansial pendanaan bersama atau P2P lending, dalam rangka memberikan perlindungan buat para pemberi pinjaman.