Ketua Tim Kajian UU tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) Sugeng Purnomo membantah pernyataan sejumlah pihak yang menyatakan bahwa pemerintah hanya akan membuat Pedoman Implementasi UU ITE dan tidak akan merevisi terhadap UU ITE. Pemerintah ditegaskannya akan mengajukan revisi UU tersebut ke DPR.
Sumber: Investor Daily. Kamis, 27 Mei 2021.