PERDAGANGAN INTERNASIONAL: RI dan AS Segera Bertemu

JAKARTA, KOMPAS – Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menilai pencabutan status Indonesia dari negara berkembang menjadi negara maju oleh Perwakilan Perdagangan Amerika Serikat (USTR) tidak akan berpengaruh terhadap fasililitas  sistem tarif preferensial umum (GSP). Keduanya beraada di ranah yang berbeda. Luhut menjelaskan, dalam kunjungannya ke Amerika Serikat...