PERAN BUMN DI TENGAH PANDEMI: Perkuat UMKM, Pertamina Kucurkan Rp241 Miliar
Dalam rangka menggerakan ekonomi masyarakat di tengah pandemi Covid-19, PT Pertamina (Persero) memfokuskan program tanggung jawab sosialnya kepada usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Pertamina Jamin Pasokan Energi Nasional
Selama 63 tahun, PT Pertamina (Persero) konsisten mewujudkan ketahanan, kemandirian, dan kedaulatan energi nasional. Tka hanya memperkuat pasokan dalam negeri, perseroan juga memperluas akses masyarakat untuk memperoleh energi.
Telkom Tuntaskan Digitalisasi SPBU di Seluruh Indonesia
Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakt serta memastikan penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) berjalan efektif dan efisien, PT Pertamina (Persero) bersama PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menuntaskan program digitalisasi SPBU di seluruh Indonesia.
Transformasi Menuju Korporasi Kelas Dunia
Setelah berkiprah 63 tahun, PT Pertamina akan terus bertransformasi dan bergerak cepat mewujudkan nilai kapitalisasi US$ 100 miliar pada tahun 2030, menjadi green energy company.
Pertamina bakal Lepas Saham Partisipasi di 86 Blok Migas
PT Pertamina (Persero) membuka peluang kerja sama dengan perusahaan migas lain unutk menggarap 86 blok migas yang dikelolanya.
UPAYA MENARIK INVESTASI Pertamina Optimalkan Pembangunan Kilang
PT Pertamina (Persero) terus berupaya melakukan berbagai cara untuk menarik minat investor dalam proyek pengembangan dan pembangunan kilang bahan bakar minyak (BBM).
PENGEMBANGAN BLOK MIGAS Penambahan Split Pertamina Belum Direstui
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) meminta para kontraktor migas, termasuk PT Pertamina (Persero) untuk memanfaatkan insentif yang diberikan pemerintah sebelum meminta penambahan split (bagi hasil) pada blok-blok migas.
TARGET LIFTING 1 JUTA BAREL: PERTAMINA OPTIMALKAN PRODUKSI
Pemerintah menaruh harapan besar kepada PT Pertamina (Persero) dalam mencapai target produksi siap jual (lifting) minyak 1 juta barel per hari. Pertamina pun terus memutar otak untuk mengoptimasi lapangan-lapangan migas tua guna meningkatkan produksinya.
TRIPLE SHOCK PERTAMINA Investasi Proyek Strategis Maju Jalan
PT Pertamina (Persero) memastikan investasi proyek strategis di seluruh lini bisnis perseroan tetap berjalan selama pandemi.
OPTIMALISASI BLOK MIGAS KECIL PERTAMINA ATUR STRATEGI CARI MITRA
PT Pertamina (Persero) akan menggandeng perusahaan lain sebagai mitra untuk menggarap sejumlah blok minyak dan gas bumi berskala kecil. Kedepannya, perusahaan migas pelat merah itu akan lebih fokus menggenjot produksi dari lapangan besar yang memiliki kinerja bagus.