Pemerintah, melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemekominfo), bersama operator telekomunikasi seluler akan memprioritaskan pembangunan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi (TIK), termasuk pemerataan jaringan 4G berkemampuan internet, di seluruh wilayah Indonesia.
Sumber: Investor Daily. Rabu, 18 November 2020.