JAKARTA-Pada periode Januari-September 2015, sebanyak 15 pembangkit listrik dengan total kapasitas 1.500 megawatt telah selesai dibangun.
Pembangkit tersebut merupakan bagian dari megaproyek pembangkit 35.000 megawatt (MW) dan sisa proyek fast track program (FTP) 7.000 MW.
Sumber: Bisnis Indonesia. Selasa, 6 Oktober 2015.