Pembangunan Infrastruktur: Peran Bank Domestik Belum Maksimal

Jakarta – Besarnya dana proyek infrastruktur serta lamanya waktu pembangunan, menjadi tantangan industri perbankan domestik untuk menyalurkan kredit ke sektor tersebut.
Deputi Gubernur Bank Indonesia Halim Alamsyah mengungkapkan dana-dana di perbankan dominan masih dalam jangka pendek. Tantangan yang kini dihadapi adalah mismatch, sehingga untuk mengatasi hal tersebut maka bank-bank nasional melakukan kosorsium.Screen Shot 2014-08-11 at 5.12.18 AM
Sumber: Bisnis Indonesia, Senin 11 Agustus 2014.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.