JAKARTA-Asosiasi Pertekstilan Indonesia menyatakan kinerja industri tekstil tidak akan membaik jika pemerintah tidak turun tangan dalam menyusun perjanjuan kerja sama perdagangna dengan negara lain.
Penyusunan free trade agreement di butuhkan kalangan industri untuk memastikan kemudahan dalam memasok hasil produksi ke negara tujuan ekspor. Dengen adanya kerja sama dengan negara tujuan ekspor seperti Eropa dan AS maka kinerja industri tekstil akan membaik.
Sumber: Bisnis Indonesia.Senin, 11 Agustus 2014.