Sejumlah pemerintah daerah enggan menerapkan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) atau lockdown untuk menekan penularan Covid-19 dengan alasan ketersediaan dana. Penerimaan daerah masih seret akibat pandemi sehingga tidak mampu untuk menanggung biaya sosial masyarakat jika aktivitas dibatasi secara ekstrem.
Sumber: Bisnis Indonesia. Rabu, 23 Juni 2021.