PERTUMBUHAN EKONOMI KUARTAL IV BISA SEBAGUS TRIWULAN II: Pengusaha Minta Stimulus Dilanjutkan dan Pajak Kondusif

Pengusaha mengusulkan tujuh langkah penting agar momentum pertumbuhan perekonomian yang positif kuartal II lalu bisa dilanjutkan hingga akhir tahun ini.