MINYAK SAWIT MENTAH TARIF PUNGUTAN EKSPOR DIPANGKAS

Pemerintah berupaya mengerek harga tandan buah segar atau TBS kelapa sawit yang sedang anjlok beberapa bulan terakhir dengan menurunkan tarif pungutan ekspor atau PE minyak sawit mentah dan menggenjot program pencampuran biodiesel B40.

TATA KELOLA PERTAMBANGAN -PERIZINAN MINERBA DIPERCEPAT

Pemerintah berupaya mempercepat proses perizinan mineral dan batu bara atau minerba dengan melakukan koordinasi dan sinkronisasi program kerja antar kementerian guna memacu investasi di sektor tersebut.

Krisis Global Hambat Pengurangan Emisi Karbon

Pemerintah batu bara dari seumlah negara eropa ke Indonesia meningkat di tengah isu pengurangan emisi karbon menuju nol emisi karbon (net zero emission) yang tetap menggema.

Wamenkumham Pastikan Pemerintah Mendengar Kritik soal RUU KUHP

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej atau Eddy Hiariej memastikan pemerintah mendengar setiap masukan dan kritik dari masyarakat dalam menyusun Rancangan Undang-undang Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RUU KUHP).

INVESTASI HULU MIGAS PEMERINTAH SIAPKAN PEMANIS

Pemerintah menyiapkan sejumlah paket insentif fiskal untuk menggairahkan investasi hulu minyak dan gas bumi di tengah reli kenaikan harga komoditas tersebut di pasar global.

JALAN TERJAL TARIK MODAL

Ketidakpastian  ekonomi  global  yang  dipicu  kenaikan  inflasi, gangguan  rantai  pasok,  dan  tensi  geopolitik  dunia  menjadi  ancaman  dalam  mengerek  investasi.  Situasi  tersebut  agaknya  disadari  betul  oleh  Pemerintah  Indonesia  yang  memilih  tak  muluk-muluk  mematok  target  investasi.

PLTU Batu Bara Dikenakan Tambahan Biaya Mulai Juli 2022

Pemerintah akan menerapkan cap trade tax dan offset untuk pembangkit listrik berbahan bakar batu bara mulai Juli 2022. Dengan skema tersebut, pembangkit listrik tenaga batu bara dengan proses yang tidak efisien atau emisi yang lebih tinggi dari batas atas akan dikenakan tambahan biaya.

TARGET PERPAJAKAN 2023: ANGKA PERTUMBUHAN PESIMISTIS

Prospek penerimaan perpajakan pada tahun depan kalah gemilang dibandingkan dengan tahun ini. Hal tersebut tecermin dari turunnya persentase kenaikan angka sasaran yang disepakati oleh pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat.

Pemerintah Minta Perhutani Tak Risau dengan Skema KHDPK

Pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) meminta Perum Perhutani tidak merisaukan rencana penerapan skema Kawasan Hutan dengan Pengelolaan Khusus (KHDPK) pada kawasan hutan di Pulau Jawa. Sebab,

PENGHAPUSAN TENAGA HONORER DAERAH MULAI KAJI KONTRAK

Sejumlah daerah mulai mengkaji kontrak tenaga kerja honorer di lingkungan aparatur sipil negara atau ASN menyusul dihapusnya tenaga kerja itu di lingkungan instansi pemerintah mulai akhir tahun depan.