PROSPEK PEMULIHAN EKONOMI VARIAN DELTAMENTAHKAN ASA ASIA
Asia Pasifik setahun lalu membuat iri Amerika Serikat dan negara-negara Eropa karena kemampuan menahan laju infeksi Covid-19. Namun kini, serangan hawar Corona makin mengganas setelah kemunculan varian Delta. Kondisi ini pun memupuskan asa pemulihan yang sempat menguat di tanah Asia.
Dunia Belum Mencapai Puncak Permintaan Batubara
Pemulihan ekonomi yang semakin kuat dari pandemi Covid-19 membuktikan bahwa dunia masih sangat bergantung pada bahan bakar fosil untuk memenuhi kebutuhan energi yang juga terus meningkat. Hal ini terjadi pada saat sepanjang 2021 ini pembahasan mengenai isu-isu darurat iklim dan transisi energi berlangsung gencar.
JAGA ASA PEMULIHAN EKONOMI
Prospek pemulihan ekonomi nasional dinilai masih berjalan di jalur yang tepat kendati penanganan pandemi Covid-19 amat menantang akibat lonjakan kasus baru.
PEREKONOMIAN AS LANJUTKAN PEMULIHAN: BI dan Kemenkeu Antisipasi Kebijakan The Fed
Bank Indonesia (BI) menyatakan akan terus meningkatkan kewaspadaan terkait ketdiakpastian di pasar keuangan global, seperti pemulihan ekonomi Amerika Serikat (AS) yang diperkirakan berlangsung lebih cepat.
Pemulihan Ekonomi Jadi Salah Satu Pertimbangan Pengajuan RUU KUP
Pemulihan perekonomian dari dampak pandemi Covid-19 menjadi salah satu pertimbangan utama pemerintah dalam pengajuan Rancangan UndangUndang (UU) tentang Perubahan Kelima atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (RUU KUP).
Kenaikan Inflasi Mei 2021 Perkuat Indikasi Pemulihan Ekonomi
Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan, posisi indeks harga konsumen (IHK) atau inflasi Indonesia secara month to month pada Mei 2021 naik ke 0,32%. Kenaikan kedua berturut-turut setelah pada April 2021 membukukan peningkatan inflasi ke 0,13% tersebut dinilai menjadi pertanda yang semakin kuat bahwa pemulihan ekonomi sudah mulai berjalan.
Dana Asing Kembali Mengalir Ke Indonesia
Dana asing kembali mengalir ke pasar keuangan dalam negeri seiring dengan persepsi positif investor terhadap prospek pemulihan ekonomi Indonesia. Aliran modal asing diperkirakan akan terus masuk ke pasar surat utang maupun saham hingga akhir tahun.
STRATEGI KONGLOMERASI GRUP SINAR MAS LEBARKAN SAYAP
Sejumlah emiten di bawah Grup Sinar Mas merancang strategi ekspansi dan aksi korporasi untuk mendorong performa perseroan pada periode pemulihan ekonomi.
Menkeu: Terjadi Akselerasi Ekonomi
Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati menegaskan, penetapan outlook pertumbuhan ekonomi nasional pada 2021 sebesar 4,5-5,3% dan proyeksi 2022 di kisaran 5,2-5,8% mencerminkan optimisme pemerintah terhadap arah pemulihan ekonomi. Proyeksi itu juga mengindikasikan besarnya potensi akselerasi pertumbuhan ekonomi dari reformasi struktural.
McKinsey Sarankan 10 Langkah Pulihkan Ekonomi Ke Prapandemi, Pembangunan Insfrastruktur akan Jadikan RI Ekonomi Terbesar ke-7
McKinsey menyarankan pemerintah antara lain mengencarkan pembangunan infrastruktur dan penggunaan teknologi 4.0 di seluruh sektor, guna mempercepat pemulihan dan menjadikan Indonesia negara dengan ekonomi terbesar ketujuh di dunia pada 2030.