JAKARTA – Pembahasan revisi Undang-Undang No.4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batu Bara (minerba) segera dimulai setelah terbentuknya panitia kerja (Panja) Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) hari ini. Diperkirakan pembahasan soal luas wilayah bakal berlangsung alot.
Sumber: Investor Daily. Kamis, 30 Januari 2020.