JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia III berencana menggunakan dana penyertaan modal negara Rp1 triliun untuk mempercepat renovasi prasarana enam terminal penumpang di pelabuhan yang dikelola perseroan.
Keenam terminal penumpang itu antara lain Maumere, Waingapu, Kalabahi, Kupang, Bima dan Kumai.
Sumber Busines Indonesia