TOL TRANS-JAWA: Ruas Mojokerto-Kertosono Beroperasi Oktober

JAKARTA-PT Marga Harjaya Infrastrtuktur segera mengoperasikan ruas jalan tol Mojokerto-Kertosono Seksi I sepanjang 14,41 km pada awal Oktober 2014.
Direktur PT Marga Harjaya Infrastruktur (MHI) Wiwiek D. Santoso mengatakan saat ini progres untuk Seksi I SS Bandar-SS Jombang sudah mencapai 100% dan siap dioperasikan.
Screen Shot 2014-09-26 at 5.38.43 AM
Sumber: Bisnis Indonesia. Jumat, 26 September 2014.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.