SEMARANG-Minat investasi di Jawa Tengah cukup tinggi tercermin dari komitmen 16 investor yang siap menanamkan modal hingga Rp6,2 triliun di Kota Semarang, Kabupaten Semarang, dan Kabupaten Kendal.
Minat itu diwujudkan melalui penandatanganan kerja sama melalui Forum Semarang Bisniss 2014, yang melibatkan Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT) di Kabupaten Kendal, Demak, Salatiga dan Grobogan.
Sumber: Bisnis Indonesia. Kamis, 28 Agustus 2014.