Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan (Zulhas) menyampaikan, ekspor produk glassware for table (kaca meja) Indonesia ke Brasil diprediksi menguat. Pasalnya, produk ini akhirnya resmi terbebas dari penerapan Bea Masuk AntiDumping (BMAD) dari Brasil.
Sumber: Investor Daily. Rabu, 3 Agustus 2022.