TURUNAN UU P2SK: Aturan Asuransi Wajib Kendaraan di Tangan Prabowo

Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) memberi bocoran peraturan pemerintah (PP) sebagai aturan pelaksana asuransi wajib third party liability (TPL) kendaraan akan disetujui setelah pelantikan presiden terpilih Prabowo Subianto.