Indonesia Ajak Perusahaan Belanda Investasi Energi Bersih

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengundang investasi perusahaan Belanda untuk berinvestasi di bidang energi bersih dan infrastruktur ketenagalistrikan antar pulau. Selain kedua bidang tersebut, terdapat pula peluang kerja sama di bidang biofuel.

SUMBER ENERGI BERSIH: Cara Alternatif Tingkatan EBT

Beragam tantangan dalam upaya meningkatkan porsi energi baru terbarukan atau EBT di dalam bauran energi tidak membuat pemerintah kehabisan akal. Menyasar energi alternatif hingga menggandeng mitra pendanaan baru menjadi prioritas yang ditekuni pemerintah.