MODA RAYA TERPADU: Proyek Mercusuar Terakhir Pada Era Jokowi

Keinginan pemerintah menjadikan Jakarta sebagai kota global diwujudkan dengan melanjutkan pembangunan moda raya terpadu lintas Timur-Barat dari Balaraja, Tangerang Banten hingga Cikarang, Bekasi Jawa Barat.