Perusahaan Rintisan Saatnya Startup Fokus ke Profit

Asosiasi Modal  Ventura  untuk  Startup  Indonesia  menyarankan  perusahaan rintisan di Tanah Air mulai fokus meraih profi t dan keberlanjutan usaha pada tahun  ini.