TRANSPORTASI UDARA: Rute Menantang Emiten GIAA

Pucuk pimpinan baru PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. perlu mengambil langkah strategis untuk mengembalikan kejayaan maskapai kelas premium tersebut dalam mendulang cuan.