PERPANJANGAN IUPK FREEPORT: Negosisasi Jalan Terus Saat Pemilu
Di tengah hiruk-pikuk persiapan Pemilu 2024 di Indonesia, Freeport-McMoRan Copper and Gold Inc. terus melancarkan negosiasi dengan Jakarta agar dapat memperpanjang kontrak konsesi tambang saat izin usaha pertambangan khusus (IUPK) mereka berakhir pada 2041.