Mendag: Terlambat Keluhkan Permendag 8/2024

Keluhan para pelaku industri manufaktur terhadap Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 tentang Perubahan Ketiga Atas Peraturan Menteri Perdagangan No. 36/2023 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor dipandang percuma atau sudah terlambat.