PENSIUN DINI PLTU: Modal Jumbo Kurangi Batu Bara

Pemerintah harus menyiapkan pendanaan sekitar US$4,6 miliar hingga 2030 untuk memastikan pensiun dini pembangkit listrik tenaga uap atau PLTU bisa berjalan lancar.

TRANSISI ENERGI: Syarat Berlapis Pensiun Dini PLTU

Produktivitas pembangkit listrik tenaga uap atau PLTU dalam memproduksi tenaga listrik di sebuah kawasan menjadi pertimbangan utama pemerintah dalam menentukan fasilitas mana yang akan dihentikan operasinya dengan waktu yang lebih cepat.

TRANSISI ENERGI: Menanti Kejelasan Pensiun Dini PLTU

Program pensiun dini pembangkit listrik tenaga uap yang menggunakan batu bara berada di persimpangan jalan setelah Asian development Bank atau ADB menyatakan baru akan mengambil keputusan terkait PLTU Cirebon-1 pada Oktober tahun ini.