PENCIPTAAN NILAI TAMBAH SDA: Penghiliran Potensial Tarik Investasi US$618 Miliar
Kementerian Investasi dan Hilirisasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal memperkirakan penghiliran 28 komoditas unggulan akan mendatangkan investasi hingga US$618 miliar pada 2040.