PEMERINTAHAN PRABOWO-GIBRAN: Pembentukan DIN Kian Terang
Ide pembentukan Dana Investasi Nasional atau DIN oleh pasangan presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menunjukkan sedikit titik terang. Badan serupa di dua negara akan menjadi contoh.