AKSESI OECD: Regulasi Ketat Asuransi Persulit RI

Kedutaan Besar Inggris di Jakarta mengingatkan pentingnya keterbukaan pasar asuransi Indonesia untuk mempercepat aksesi ke Organisation forĀ  Economic Cooperation and Development untuk OECD.