Loyonya Rupiah Pukul Bisnis Penerbangan

Maskapai penerbangan mulai mengambil langkah efisiensi agar kenaikan nilai tukar dolar AS tak kian menambah harga tiket ke konsumen.