Penegakan HAKI Jadi Ujian Serius RI

Sorotan Amerika Serikat (AS) terhadap maraknya barang bajakan di Indonesia, menegaskan pentingnya penegakan Hak asat Kekayaan Intelektual (HAKI) dalam menjaga kepercayaan dagang dan iklim investasi internasional.