LAPORAN DARI KOREA SELATAN: Infrastruktur Kunci Laju Asia

Negara-negara berkembang di Asia perlu berinvestasi US$13,8 triliun atau US$1,7 triliun per tahun di sektor infrastruktur mulai 2023 hingga 2030 guna mempertahankan pertumbuhan ekonomi, mengurangi kemiskinan, dan merespons perubahan iklim.