EKOSISTEM BATERAI : Menanti Janji Investasi

Rantai pasok baterai kendaraan diharapkan akan dimulai dari hulu tambang hingga pembuatan pack baterai di sisi hilir. Namun, gambaran proyek yang direncanakan Indonesia masih belum menyeluruh.