PENGALIHAN PENGAWASAN KRIPTO: OJK Tunggu PP

Di tengah reli harga kripto, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) masih menunggu pengesahan peraturan pemerintah (PP) tentang pengawasan transaksi perdagangan aset digital itu.