KETENTUAN PASAR MODAL: Amunisi Anyar BEI
Di tengah polemik penerapan kebijakan full call auction pada PapanĀ PemantauanĀ Khusus, Bursa Efek Indonesia (BEI) bakal merilis amunisi anyar, yakni ketentuan tentang short selling dan single stock futures untukĀ mendorong transaksi di pasar saham.