ALIRAN INVESTASI ADU SIASAT BERBURU STARTUP
Perusahaan rintisan masih memiliki magnet yang kuat di mata sejumlah emiten di pasar modal. Kucuran investasi pun kian mengalir deras ke perusahaan startup potensial.
Raih Pendanaa US$ 150 Juta, Xendit Jadi Unicorn Baru
Fintech payment gateway, Xendit, meraih pendanaan Seri C senilai Rp 2,1 triliun (US$ 150 juta), yang menjadikannya sebagai startup berstatus unicorn baru di Indonesia.
PERUSAHAAN RINTISAN MUSIM BERBURU STARTUP MASIH ADA
Musim berburu perusahaan rintisan di Indonesia belum redup dengan dibuktikan beberapa perusahaan modal ventura tetap bergerilya mencari startup baru.
John Riady: Jangan Khawatir Bubble Start-up
Transformasi digital dalam sebuah ekosistem teknologi dinilai menjadi kunci penting dalam menjaga pertumbuhan ekonomi di tengah krisis global akibat pandemi Covid-19. Sementara itu, kemungkinan munculnya fenomena bubble start-up yang menghantui euforia ekonomi digital juga tak perlu dikhawatirkan.
PERUSAHAAN RINTISAN: ANTREAN IPO STARTUP GRUP DJARUM
“Bagi Blibli, yang terpenting adalah proses berkelanjutan agar tidak hanya bertahan, tetapi juga terus berkembang dan memberikan dampak positif bagi pelanggan dan mitra bisnis. Grup Djarum menjadi konglomerasi yang tergolong aktif mendorong perusahaan rintisannya melantai di bursa. Apa alasannya?
PERUSAHAAN RINTISAN: STARTUP MILIK BUMN MULAI UNJUK DIRI
Sejumlah perusahaan rintisan yang didanai BUMN mulai menunjukkan pertumbuhan valuasi, ditopang pendanaan berkelanjutan dari perusahaan pelat merah.
Bantu Startup Bertemu Investor, Kemenkominfo Luncurkan HUB.ID
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) meluncurkan program HUB.ID untuk membantu perusahaan rintisan teknologi (startup) bertemu calon investor. HUB.ID merupakan perluasan dari program Kemenkominfo untuk mendukung perusahaan rintisan berbasis digital di Indonesia. Program ini juga merupakan kelanjutan Nexticorn yang sempat diadakan pada 2018.
PENGEMBANGAN STARTUP KOLABORASI JADI KUNCI EKSPANSI E-COMMERCE
Perusahaan teknologi dagang-el diyakini bakal banyak bekerja sama dengan perusahaan teknologi transportasi daring untuk memberikan layanan yang lebih baik kepada para pelanggan.
Google Akselerasi 8 Start-up Indonesia
Google mengumumkan dukungan nya atas delapan usaha rintisan berbasis teknologi (start-up) Indonesia yang sangat potensial untuk diakselerasi pertumbuhannya. Delapan start-up terdiri atas Aido health, Aruna, Crowde, Duitin, Pahamify, Pintek, PrifyID, dan TeleCTG.
PENGEMBANGAN STARTUP EKOSISTEM PENOPANG BELUM MERATA
Pertumbuhan perusahaan rintisan di Indonesia masih belum merata. Adanya kesenjangan ekosistem digital antarkota menjadi alasan utama.