Ditargetkan Selesai Jumat (20/11), Pemerintah Kebut Penyelesaian Aturan Turunan UU Cipta Kerja

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mengungkapkan, sebanyak 24 rancangan peraturan pemerintah (RPP) dan empat ran cangan peraturan presiden (R-perpres) sebagai peraturan turunan UU Cipta Kerja hingga saat ini telah selesai dibahas dengan semua kementerian/ lembaga (K/L) terkait. Sedangkan 16 RPP sisanya akan terus dikebut untuk dirampungkan pa ling lambat Jumat (20/11).

7

Sumber: Investor Daily. Senin, 16 November 2020.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.