PENGGALANGAN DANA: Maju Mundur IPO Keluarga BUMN

Dari 46 emiten baru melantai di Bursa Efek Indonesia sepanjang periode berjalan 2020, tak satupun yang berasal dari keluarga badan usaha milik negara (BUMN). Kondisi pasar modal dan ekonomi makro yang kurang bersahabat jadi alasan anak usaha BUMN absen dari daftar IPO.

6

Sumber: Bisnis Indonesia. jumat, 18 September 2020.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.