Bisnsi, JAKARTA – Berbagai jurus mulai ditempuh pemerintah untuk mendongkrak daya saing industri baja nasional, seperti upaya menekan tarif energi, pelonggaran ketentuan impor skrap, hingga pengecualian slag dari daftar limbah berbahaya dan beracun.
Sumber: Bisnis Indonesia. Kamis, 13 Februari 2020.