Bandara Kertajati Ditetapkan Jadi Embarkasi Haji

Jakarta – Kementerian Agama (Kemenag) menetapkan Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) di Kertajati, Majalengka, Jawa Barat sebagai embarkasi dan debarkasi haji. Hal itu ditandai dengan penyerahan surat keputusan menteri agama tentang penetapan BIJB sebagai embarkasi/debarkasi haji oleh Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi kepad Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum.

10

Sumber: Investor Daily. Rabu, 08 Januari 2020.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.