LAYANAN BROADBAND: ATSI Minta Kepastian Regulasi

JAKARTA-ATSI meminta adanya kepastian regulasi dan dukungan persaingan yang sehat dalam berusaha untuk memberikan layanan telekomunikasi seiring dengan keluarnya roadmap Rencana Pitalebar Indonesia (RPI) 2014-2019.
Ketua Umum Asosiasi Penyelenggara Telekomunikasi Seluruh Indonesia (ATSI) Alexander Rush mengharapkan Pemerintah Presiden Joko Widodo dapat mendorong dan mendukung pertumbuhan para penyelenggaraan telekomunikasi yang telah menyediakan layanan jaringan pitalebar (broadband).
Screen Shot 2014-10-17 at 5.38.10 AM
Sumber: Bisnis Indonesia. Jumat, 17 Oktober 2014.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.