DANAREKSA JADI PERUSAHAAN INDUK: Merger BUMN Karya Tingkatkan Kepercayaan Investor

Merger sejumlah BUMN karya di bawah PT Danareksa diyakini dapat meningkatkan kepercayaan investor dan memperkuat struktur permodalan perusahaan konstruksi pelat merah. Merger ini juga diharapkan dapat mengatasi masalah klasik BUMN karya, seperti arus kas negatif dan utang yang menggunung.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.