BI Pangkas Proyeksi Inflasi 2022 Jadi 5,6%

Bank Indonesia (BI) menurunkan proyeksi inflasi indeks harga konsumen (IHK) sepanjang 2022 menjadi 5,6% secara tahunan (year on year/yoy) dari sebelumnya 6,3% (yoy). Alasannya, realisasi inflasi Oktober 2022 mencapai 5,71% (yoy), lebih rendah dari perkiraan BI sekaligus pada September yang sebesar 5,95%.

Sumber: Investor Daily. Jumat, 18 November 2022.

Print Friendly, PDF & Email

Share this post:

Related Posts

Comments are closed.