Pertamina Kembangkan Ekosistem Baterai EV
PT Pertamina terus turut berperan secara signifikan dalam mengembangkan ekosistem baterai kendaraan listrik di Indonesia. Didukung oleh ketersediaan infrastruktur, Pertamina juga ikut mengoptimalkan sumber daya di dalam negeri, salah satunya nikel.
Proyek MRT East-West Dikebut
Pemerintah terus mendorong percepatan proyek Mass Rapid Transit (MRT) East-West Line. Proyek ini merupakan pengembangan MRT Fase 3 senilai Rp 160 triliun dengan rute Balaraja-Cikarang sepanjang 84,10 kilometer (km).
TRANSISI ENERGI: Ambisi PLTS Butuh Biaya Mahal
Pemerintah membutuhkan US$160 miliar untuk membiayai ambisi pemerintah memasang solar photovoltaic atau panel surya dengan kapasitas 420 gigawatt hingga 2060.
KS Bertransformasi Jadi Perusahaan Induk Strategis
PT Krakatau Steel Tbk (KS/KRAS) fokus bertransformasi menjadi perusahaan induk strategis (holding strategic) tahun ini. Sejalan dengan itu, KS akan membentuk tiga subholding yang digarap tiga anak usaha.
Investasi Migas Indonesia 2022 Lebih Tinggi dari Rerata Global
Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mengungkapkan investasi migas di Indonesia pada 2022 mencapai US$ 12,3 miliar atau naik 13% dibandingkan 2021. Nilai investasi ini lebih tinggi dibandingkan ratarata kenaikan investasi global yang hanya sebesar 5%. Pada tahun ini target investasi di sektor hulu migas naik dibandingkan 2022 kemarin yakni sebesar US$ 15,5...